ASSALAMUALAIKUM WR.WB
Di sini saya akan menjelaskan bagaimana cara menginstal wine di linux mint
A.PENGERTIAN
Wine adalah gratis dan open source lapisan kompatibilitas aplikasi perangkat lunak yang bertujuan untuk memungkinkan aplikasi yang dirancang untuk Microsoft Windows untuk berjalan di Unix-seperti sistem operasi . Wine juga menyediakan perpustakaan software , dikenal sebagai winelib, terhadap yang pengembang dapat mengkompilasi aplikasi Windows untuk membantu pelabuhan mereka untuk sistem Unix.
Itu duplikat fungsi Windows dengan menyediakan implementasi alternatif dari DLL yang program Windows panggil dan proses untuk menggantikan Windows NT kernel . Metode ini duplikasi berbeda dari metode lain yang juga mungkin dianggap emulasi, di mana program Windows berjalan dalam mesin virtual. Wine dominan ditulis menggunakan black-box testing reverse-engineering, untuk menghindari hak cipta masalah. B.LATAR BELAKANG
Dengan adanya wine aplikasi windows bisa berjalan meskipun kita menggunakan sistem operasi Linux dan memudahkan kita apabila aplikasi yang sebelumnya kita gunakan hanya berjalan di windows.
C.MAKSUD DAN TUJUAN
Dengan menginstal wine kita dapa menginstal software Windows bisa dijalankan di Linux dengan mudah
D.ALAT DAN BAHAN
- Laptop/Pc
- Koneksi internet
E.JANGKA WAKTU
- Tergantung koneksi internet yg ada
F.LANGKAH LANGKAH
1.Buka terminal dan masuk sebaga root dengan mengetikan
- Sudo su dan masukan password
2.Ketikan perintah
- Apt get-install wine
- Bila muncul perintah y/n langsung pilih enter
3.Bila ingin mengupdate software wine ketikan
- wine update
4.Lalu akan muncul tampilan tampilan seperti ini klik install untuk menginstall paket paket yang diperlukan Wine
5.Kemudian tunggu hingga proses sampai selesai dan SELESAI....
Kesimpulan
Dapat menjalankan aplikasi yg ada di windows dengan sistem operasi linux mint.
Referensi https://en.wikipedia.org/wiki/Wine_(software)
SEKIAN DARI SAYA SEMOGA BERMANFAAT
WASSALAMUALAIKUM WR.WB
0 Comments: